Bukti Gol PSM Makassar Cukup Baik, Merata di Semua Kompetisi
PSM Makassar menunjukkan kekuatan serangan yang merata di dua kompetisi musim ini, BRI Liga 1 2024/25 dan ASEAN Cup. Pasukan Ramang telah membukukan total 47 gol, dengan kontribusi dari berbagai lini permainan. Nermin Haljeta tampil sebagai bintang utama dengan torehan 15 gol. Jumlah tersebut terdiri dari 11 gol di BRI Liga 1 2024/25 dan 4 […]
Source: seru88